Menpar Usulkan Kota Solo Jadi Kota Kreatif Dunia
Kirab budaya “Gerebeg Sudiro” yang merupakan akulturasi budaya Jawa dan Tionghoa dalam menyambut perayaan tahun baru Imlek di kalangan masyarakat majemuk Kampung Sudiroprajan, Solo, makin memiliki daya tarik sampai ke mancanegara. Setidaknya, gelar budaya khas masyarakat kampung yang sudah delapan kali dilaksanakan, mendapat perhatian besar warga Tionghoa Taiwan, yang mengirim tujuh delegasi untuk menonton acara tradisi itu.
Lebih lanjut: Solo
Tidak Ada Komentar