BeritaEvent

Silaturahmi Antar Suku di Helatan Kirab Budaya Jawa

Kirab Budaya Jawa di gelar di Lapangan Benteng, Medan pada hari Senin, 6 April 2015 kemarin. Dalam rangkaian kirab budaya ini tidak hanya menampilkan budaya Jawa, tetapi juga mempertunjukan budaya Melayu dan Mandailing. Kirab budaya ini menjadi ajang silaturahmi antar suku dan antar budaya di Sumatera Utara.
Pertunjukan gordang sambilan dan senandung melayu memeriahkan rangkaian kirab budaya jawa ini. Selain itu, ada juga pertunjukan campursari, reog, kuda lumping, dan debus. Helatan kirab budaya ini menarik antusias para masyarakat di Sumatera Utara.

Sumber Berita

Koran Sindo


Lebih Jauh Tentang

Sumatera Utara

Jawa Tengah

Melayu 

Mandailing

Seni Pertunjukan

Musik dan Lagu

Alat Musik

Campursari

Reog

Kuda Lumping

Debus

 

Artikel Sebelumnya

Program Desa Budaya Untuk Lestarikan Budaya Tradisional

Artikel Selanjutnya

Kuliner Indonesia diminati warga Prancis

Tidak Ada Komentar

Tinggalkan komentar

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.