Sobat Budaya Siapkan Data Batik untuk FBF
Frankfurt Book Fair (FBF) merupakan acara pameran buku tahunan yang digelar di Frankfurt, Jerman. Tahun ini, FBF akan diselenggarakan pada tanggal 14 hingga 18 Oktober 2015. Kali ini, Indonesia menjadi Guest of Honor dalam helatan FBF. Indonesia akan memamerkan karya-karya sastra para penulis Indonesia. Tidak hanya itu, Indonesia pun akan menampilkan
Sastra Geguritan Bali Dijiplak Malaysia!
Bersumber dari Harian Terbit, penjiplakan karya sastra Bali sedang ramai diperbincangkan di dunia maya. Sebuah karya sastra “Geguritan Sang Cangak” dari Bali karya Gusti Putu Widnyana dijiplak oleh animator Negeri Jiran. Karya sastra Bali tersebut telah dibuat pada tahun 1970-an dan telah dikenal di luar negeri sejak tahun 1986. Karena
Lomba Olahraga Tradisional Digelar di UNJ
Dalam rangkaian perayaan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-70, Komunitas Olahraga Tradisional Indonesia (KOTI) dari Fakultas Olahraga Universitas Negeri Jakarta (UNJ) menyelenggarakan Lomba Olahraga Tradisional. Empat jenis olahraga tradisional, yaitu hadang, dagongan, tarompah panjang dan egrang dilombakan dalam helatan ini. Kegiatan ini diselenggarakan selama dua hari pada tanggal 29-30 Agustus 2015. Empat
Sobat Budaya Makassar Sukses Gelar Peljur & Literasi Budaya
Dalam rangkaian perayaan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia, Sobat Budaya Makassar menggelar kegiatan “Pelatihan Jurnalistik dan Literasi Budaya.” Acara ini diselenggarakan pada hari Senin, 24 Agustus 2015. Bertempat di Digital Innovation Lounge (DILO) Makassar, acara ini menyedot antusias pemuda untuk mengenal lebih jauh tentang jurnalistik dan budaya Indonesia. Pelatihan Jurnalistik ini
Sobat Budaya, Raih Apresiasi Komunitas Pelopor Perubahan
Minggu, 16 Agustus 2015, bertempat di Balai Resital Kertanegara, Sobat Budaya meraih apresiasi sebagai komunitas pelopor perubahan di bidang kebudayaan. Apresiasi ini diberikan oleh Partai Amanat Nasional (PAN), dalam rangkaian HUT PAN ke-17. Penghargaan diberikan oleh Bapak Zulkifli Hasan, Ketua Umum PAN yang juga sekaligus Ketua MPR RI. Sobat Budaya dicatat
Sobat Budaya Pamerkan Batik Fisika dalam Helatan “12 World Class Innovator Exhibition”
12 World Class Innovator Exhibition digelar pada tanggal 1-9 Agustus 2015 di Indonesia Convention Exhibition (ICE), BSD. Exhibition yang bertemakan “Dari Indonesia untuk Dunia” ini menampilkan inovasi-inovasi para Inovator Indonesia. Acara ini merupakan rangkaian acara Grand Launching ICE. Hokky Situngir, merupakan salah satu Inovator yang menciptakan Batik Fisika. Batik Fisika
Membaca Tionghoa dalam “geometri” Batik Nusantara
infobudaya.net – Catatan sejarah menyatakan bahwa orang Nusantara telah berinteraksi dengan orang Tiongkok (setidaknya) sejak abad ke-5. Pada tahun 414 Fa-Hien, musafir Budha dari Tiongkok, telah mendeskripsikan tentang kehidupan masyarakat di Pulau Jawa (Gordon, 2015). Diketahui pula kemudiah bahwa, pada abad ke-6 hingga abad ke-10 interaksi antara Nusantara dan Tiongkok semakin
Meriahnya Pagelaran Harika Endonezya di Turki
Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Turki menyelenggarakan pagelaran budaya Indonesia dengan tema Harika Endonezya (Wonderful Indonesia) pada tanggal 9-10 Mei lalu. Pagelaran budaya ini disambut meriah oleh warga Turki. Tercatat sebanyak 2.000 pengunjung yang datang ke pagelaran ini. Dalam menyelenggarakan pagelaran budaya ini, KBRI Turki bekerjasama dengan Rumah Budaya
Kemeriahan Festival Dalang Cilik Nasional
Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) menyelenggarakan Festival Dalang Cilik Nasional 2015. UNY amat mendukung kegiatan pelestarian budaya tradsional, dengan Festival Dalang Cilik Nasional ini diharapkan menjadi salah satu upaya yang efektif untuk melestarikan budaya tradisi. Selain itu, besar harapan bahwa Festival Dalang Cilik ini dapat melahirkan generasi penerus pelestari budaya bangsa.
Magelang Tempoe Doeloe Meriahkan HUT Kota Magelang
Pameran Magelang Tempoe Doeloe akan segera di gelar pada tanggal 13-17 Mei mendatang. Acara ini diselenggarakan dalam rangka merayakan Ulang Tahun Kota Magelang. Serangkaian acara dan pameran akan berlangsung di alun-alun kota Magelang. Pameran akan diisi oleh 100 stand yang menyuguhkan kuliner tradisional, keris, barang-barang antik, uang kuna, buku lawas