Gelar Kesenian, Pemkot Jakarta Timur Kenalkan Budaya Betawi
Dinas Pariwisata Jakarta Timur menyelenggarakan pameran kesenian dan budaya betawi di depan Lippo Plaza Kramat Jati, Jakarta Timur. Dalam pameran ini dipajang kemeja koko, kebaya encim, selendang mayang, batik betawi, kerak telor dan toge goreng serta berbagai macam budaya betawi lainnya. Ada juga pertunjukkan barongsai, gambang kromong, rampak bedug, sisingaan,
Tim kesenian Indonesia Memukau Publik Turki
Indonesia aktif mengirim tim kesenian ke Turki untuk misi diplomasi kebudayaan dalam upaya meningkatkan citra bangsa di mata dunia. “Dalam beberapa tahun terakhir, Indonesia aktif mengikuti festival internasional di berbagai kota wisata di Turki untuk misi diplomasi kebudayaan,” Tim Tari Azkafada dari SMA Al Azhar Kelapa Gading Jakarta, baru saja
Kolintang dan Budaya Indonesia ditampilkan di Slovenia
Musik Kolintang mengiringi lagu rakyat Slovenia “Macek Muri” (Mury Si Kucing) dan memukau sekitar 400 penonton pada acara “Indoneziski Vecer Zakladnica Razlicnih Kultur” (Indonesia yang kaya dengan beragam budaya) di Convention Hall Bled, Slovenia. Minister Counsellor KBRI Wina, Djati Ismojo, mengatakan selama hampir dua jam penonton menikmati berbagai budaya dan